Cuek dengan laporan warga, Lurah Paslaten 2 diadukkan ke Carol dan Wenny

sumber foto; tomohon.go.id

Menyikapi cara Lurah Paslaten 2 Kecamatan Tomohon Timur,  yang cuek dengan permasalahan yang ada, ketua Kelompok Budidaya ikan (Pokdakan) Mangangayo Jimmy Pontoh  mengadukan perkara ini ke kedua petinggi pemerintahan di kota Tomohon Caroll Senduk, SH (walikota) dan Wenny Lumentut, SE (wakil walikota)

Tujuan pelaporan agar kinerja Lurah Paslaten 2 ini, kedepan bisa lebih peka dan pro aktif dalam menyikapi pengaduan warga masyarakat.

Lewat pesan WhatsApp, Caroll menginformasikan akan menanyakan hal ini kepada Lurah Paslaten 2, Janely H.R. Winda SE, AKA, ME.

Sedangkan Wenny disela-sela kesibukannya ke Singapur dengan cepat langsung merespon dan menyampaikan  bahwa akan segera menindaklanjuti setelah balik dari Singapur nanti.

Tidak berhenti sampai disitu saja, laporan tentang kinerja Lurah Paslaten 2 ini, ditindaklanjuti juga dengan membuat pengaduan di portal website resmi pemerintah kota Tomohon.

Wakil walikota kota Tomohon
Wenny Lumentut, SE

Portal tempat pengaduan masyarakat

Untuk masyarakat yang punya kendala dalam pelayanan di instansi atau kantor pemerintahan dan ingin melakukan pengaduan, termasuk melaporkan adanya pungli  silahkan menggunakan fasilitas ini https://tomohon.go.id/aduanmasyarakat/


Baca artikel terkait;

- Kesal ikan hilang dijaring, pokdakan Mangangayo lapor polisi

- Apes! ikan nila siap panen hilang tanpa jejak!

- Mengecewakan! Kinerja Lurah Paslaten 2 jadi sorotan masyarakat

Baca artikel lain;

- Foto-foto dokumentasi gunung Lokon dari waktu ke waktu
- Inilah bahan dan cara membuat cap tikus, minuman tradisional dari Minahasa
- Kabasaran, asal usul dan tujuan tari perang Minahasa
- Gunung Klabat
   Inilah penyebab mengapa gunung Klabat menjadi gunung tertinggi di Minahasa
- Berkunjung ke puncak Gunung Mahawu
   Gunung ini bukan tertinggi tapi paling populer, mudah dicapai dan banyak dikunjungi wisatawan
- Desa Woloan, pusat industri rumah kayu
   Woloan dulu hanya sebagai industri rumah kayu untuk Tomohon dan sekitarnya tapi sekarang...
- Ayo kenali objek wisata di kota Tomohon


If you like this, please share!
Ayo bantu promosi kota Tomohon
menjadi "Tujuan Wisata Favorit" di Indonesia


Komentar

Top 5 artikel

Asal usul nama cap Tikus

Cap Tikus, Minuman tradisional dari Minahasa

Pasar tradisional Tomohon, EKSTRIM!

Daftar kelurahan/desa di kota Tomohon

5 tempat wisata populer di Tomohon