Postingan

4 atlet karate Tomohon (SD &SMP) siap menuju tingkat propinsi.

Gambar
Para juara hasil seleksi 27-28 April 2015, Adinda Pontoh, Kenneth, Frederika dan Geraldi Matindas Setelah diadakan seleksi selama dua hari (27-28/04) di taman kota, cabang karate akhirnya mendapatkan 4 atlet yang nantinya akan mewakili kota Tomohon dalam seleksi O2SN tingkat propinsi di Manado nanti. Untuk tingkat SD putri diwakili oleh Adinda Pontoh dan putra oleh Kenneth, sedangkan untuk tingkat SMP diwakili oleh Frederika dan Geraldi Matindas. Untuk tingkat SMA belum ada seleksi jadi belum diketahui siapa nanti yang akan mewakili nanti, Seleksi ini dilaksanakan oleh 3 wasit tingkat A nasional dari 3 perguruan yang berbeda. Yosias Ngantung dari Gojukai, Jefri Pontoh dari Lemkari dan Cony dari Inkado. Diharapkan para atlet ini dapat meningkatkan prestasinya bukan hanya sampai tingkat propinsi tapi juga Nasional. Artikel lain tentang Karate; - Gratio Rondonuwu wakil Sulut O2SN 2014 tingkat SD   - Para juara karate siap jadi duta olah raga (O2SN 2014) - Atlet karate T

Pawai Paskah SD di kota Tomohon (22 April 2015)

Gambar
Dimulai dari serangkaian acara dan ibadah di stadion Parasamya, ribuan siswa SD di kota Tomohon yang sudah berkumpul sejak pukul 7 pagi (22/4) memulai pawai Paskah 2015 menjelang siang hari, yang di koordinasi oleh Kantor kementerian agama dan Dinas Pendidikan Daerah kota Tomohon. Setiap sekolah peserta pawai menampilkan para siswa yang berperan menggambarkan berbagai peristiwa alkitab mulai dari Adam dan Hawa hingga kisah Yesus Kristus di salib . Sekalipun dengan dekorasi dan riasan yang ala kadarnya tapi tidak mengurangi semangat para siswa dan kemeriahan dalam memperingati kematian dan kebangkitan Tuhan Yesus . Galeri Foto

Yesus telah bangkit dan menang!

Gambar
"Mengapa kamu mencari Dia yang hidup diantara orang mati? Ia tidak ada di sini, Ia telah bangkit" (Lukas 24:5b-6a)     <= previous   next => Keterangan gambar; Replika kubur kosong Yesus ini berlokasi di  bukit doa, Kelong,  Kakaskasen, kota Tomohon. Untuk menuju ke objek wisata religi ini anda dapat lewat jalan lingkar kota Tomohon. Tiket masuk Rp.15.000 per orang. Tempat ini biasa ramai dikunjungi pada hari-hari libur Lokasinya dikaki  gunung Mahawu  dengan fasilitas outbound, parkir luas, amphi theatre, capel, goa maria, via dolorosa atau jalan salib dan taman luas yang tertata alami. Dari tempat ini pengunjung bisa menyaksikan keindahan kota Tomohon dan  gunung Lokon   dengan kawahnya. Bila cuaca cerah dapat juga terlihat megahnya  gunung Soputan SELAMAT HARI PASKAH! Lihat semua  Quotes Bible says If you like this article, please share! AYO BANTU PROMOSI KOTA TOMOHON  MENJADI TUJUAN  WISATA FAVORIT  DI INDONESIA Ar

Yesus (telah) disalib!

Gambar
Ketika itu hari sudah kira-kira jam dua belas,  lalu kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga, sebab matahari tidak bersinar. Dan tabir Bait Suci terbelah dua. Lalu Yesus berseru dengan suara nyaring: "Ya Bapa, kedalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku." Dan sesudah berkata demikian Ia menyerahkan nyawa-Nya (Lukas 23:44-46) Keterangan gambar; Patung Yesus disalib ini berlokasi di jalan salib, bukit doa, Kelong, Kakaskasen, kota Tomohon. Untuk menuju ke objek wisata religi ini anda dapat lewat jalan lingkar kota Tomohon. Tiket masuk Rp.15.000 per orang. Tempat ini biasa ramai dikunjungi pada hari-hari libur.  Lokasinya dikaki gunung Mahawu dengan fasilitas outbound, parkir luas, amphi theatre, capel, goa maria, via dolorosa atau jalan salib dan taman luas yang tertata alami. Dari tempat ini pengunjung bisa menyaksikan keindahan kota Tomohon dan gunung Lokon dengan kawahnya. Bila cuaca cerah dapat juga terlihat megahnya gunung Soputan

Yesus memikul salib

Gambar
"Tetapi sesungguhnya, penyakit kitalah yang ditanggungnya, dan kesengsaraan kita yang dipikulnya. Padahal kita mengira dia kena tulah, dipukul dan ditindas Allah". Selamat menyambut hari Paskah   <= previous next => Lihat semua  Quotes Bible says If you like this article, please share! AYO BANTU PROMOSI KOTA TOMOHON  MENJADI TUJUAN  WISATA FAVORIT  DI INDONESIA

Akulah Jalan dan kebenaran dan hidup

Gambar
Dari bible quotes in Tomohon pictures Kata Yesus kepadanya: "Akulah jalan dan kebenaran dan hidup.  Tidak ada seorangpun yang datang kepada Bapa kalau tidak melalui aku Yohanes 14:6                                                              <= previous   next => Keterangan gambar; Jalan yang menuju gunung Mahawu, salah satu objek wisata di kota Tomohon. Sekarang para pengunjung sudah dapat melalui jalan ini mulai dengan kendaraan roda dua hingga bus. Mari kenali objek wisata di kota Tomohon Sulawesi Utara  DISINI Ayo Gabung di  FACEBOOK!

Pembangunan gedung Gereja Baru di Paslaten 1

Gambar
Pembangunan gedung gereja baru yang dilaksanakan oleh jemaat GMIM Maranatha Paslaten Tomohon. Lokasi; Jl. Makmur (Jl. lingkar) sekitar 200 meter dari pasar dan terminal kota Tomohon Baca berita lain;  - Gereja Baru di Paslaten 1 - Salib paskah di kota Tomohon -  Mengenal lebih dekat tentang gunung Lokon - Waspada Soputan, Badan Geologi keluarkan 8 rekomendasi - Waspada gunung Soputan (January 2015) - Berkunjung ke puncak Gunung Mahawu Artikel lain; - Caboku sayang, caboku malang - Berantas calo, loket tiket di Bandara ditutup - Perlukah mall dan supermarket di Tomohon? - Kenali objek wisata di kota Tomohon Ayo Gabung di  FACEBOOK!